KECAMATAN KARTOHARJO 2019

KECAMATAN KARTOHARJO  merupakan kecamatan yang terletak di bagian timur laut Kabupaten Magetan yang berbatasan dengan wilayah Kecamatan Kwadungan Kabupaten Ngawi dan Kecamatan Sawahan Kabupaten Madiun.

Kecamatan Kartoharjo terdiri dari 12  Desa  dengan luas wilayah  25,03 km

dengan mayoritas  penduduk  bermata pencaharian sebagai petani.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *